Berita Desa

PEMBAGIAN MAKANAN TAMBAHAN OLEH TPPKK PEKON DAN KPM PEKON GUMUKREJO

07 September 2023 09:58:32

defi

36 Kali dibaca

Gumukrejo,rabu 6 september 2023 Ketua TPPKK Pekon Gumukrejo dan KPM Pekon Gumukrejo membagikan makanan tambahan berupa telur , susu , sayuran dan induk ayam  untuk 11 anak stunting dan Wasting serta 10 ibu hamil di Pekon Gumukrejo Kecamatan Pagelaran yang terindikasi mengalami Stunting dan KEK (Kekurangan Energi Kronis)  serta RESTI (Resiko Tinggi).

Ketua TPPKK dan KPM membagikan makanan tambahan guna mengurangi angka Stunting yang ada di Pekon Gumukrejo, beliau membagikan Induk ayam supaya berkembang biak dan menghasilkan telur karna telur merupakan salah satu sumber protein hewani yang bergizi yang penting dikomsumsi anak balita setiap hari agar anak tumbuh sehat.

Pembagian makanan tambahan ini merupakan program berkelanjutan untuk mendukung penanganan Stunting  dan mewujudkan Zero Stunting di Pekon Gumukrejo.

Kirim Komentar

Komentar Facebook

Pemerintah Pekon

Back Next

Sinergi Program

Kabupaten Pringsewu Sewuati Dukcapil Pringsewu
Prodeskel Bina Pemdes Sistem Informasi Desa

Statistik

Peta Wilayah Pekon

Peta Lokasi Kantor

Alamat:Jl. Raya SDN 2 Gumukrejo
Pekon :Gumukrejo
Kecamatan:Pagelaran
Kabupaten:Pringsewu
Kodepos:35375
Telepon:087840487549
Email:gumukrejo77@gmail.com

Agenda

Untuk sementara belum ada Data Agenda yang dapat ditampilkan

Rapat Lagi
Waktu:08 Januari 2020 05:58:42
Lokasi:Aula Desa
Koordinator:
Rapat bulanan
Waktu:09 April 2020 05:59:18
Lokasi:Ruang rapat
Koordinator:

Komentar

CV. Manggala Tekhnology Center

17 Maret 2020 10:05:36

Lanjutkan Inputan datanya...... selengkapnya

Badrun

16 Maret 2020 17:28:51

Mantul Lur, Lanjutkan...... selengkapnya

Rayhan

14 September 2016 06:09:16

Selamat atas keberhasilan Pekon Gumukrejo merayakan... selengkapnya

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:10
Kemarin:29
Total:76.562
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.226.172.89
Browser:Mozilla 5.0

APBD Pekon

APBDes 2023 Pelaksanaan

PENDAPATAN

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,389,895,000Rp. 0
0%

BELANJA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,393,624,514Rp. 0
0%

PEMBIAYAAN

Anggaran

|

Realisasi

Rp. -3,729,514Rp. 0
0%

APBDes 2023 Pendapatan

Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 889,642,000Rp. 0
0%

Bagi Hasil Pajak dan Retribusi

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 35,000,000Rp. 0
0%

Alokasi Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 464,253,000Rp. 0
0%

Bunga Bank

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,000,000Rp. 0
0%

APBDes 2023 Pembelanjaan

BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 530,671,774Rp. 0
0%

BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 685,988,740Rp. 0
0%

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 66,164,000Rp. 0
0%

BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, DARURAT DAN MENDESAK DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 110,800,000Rp. 0
0%